Dekan FPIK Narasumber Tomini Innovation

Oleh: Dewi Nuryanti Fazrin . 12 Juni 2021 . 12:00:18

 

GORONTALO – Universitas Negeri Gorontalo sebagai pelaksana regional meeting kawasan Teluk Tomini dan Maluku Utara dalam merevitalisasi kawasan tersebut dalam rangka peningkatan kesejahteraan ekonomi dan investasi perdesaan. Rangkaian Kegiatan Regional Kawasan Teluk Tomini dan Maluku Utara ini salah satunya Tomini Innovation Berupa Expo yang dilakukan oleh Pusat Inovasi UNG. 

Dalam Kegiatan Expo ini Dekan Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Dr. Abdul Hafidz Olii, S.Pi.,M.Si sebagai salah satu Narasumber yang dipercayakan untuk mengulas soal Teluk Tomini Khususnya di Provinsi Gorontalo. Menurut Hafidz upaya revitalisasi kawasan Teluk Tomini dan Maluku Utara dilakukan untuk mengakselarasi percepatan pengembangan Daerah di Kawasan Teluk Tomini dan Maluku Utara. Revitalisasi ini mengacu pada Daerah yang ada dikawasan Teluk Tomini, dan tidak bisa dipungkiri pengembangan dan pembangunan di kawasan ini masih cukup tertinggal. Diharapkan upaya UNG yang diwujudkan melalui Regional Meeting ini menjadi salah satu cara mempercepat pengembangan tersebut. 

Upaya percepatan dilakukan oleh Rektor UNG dengan mengklasifikasi apa yang menjadi cirri khas dan keunggulan masing-masing Daerah yang ada di Kawasan Teluk Tomini, dimana nanti keduanya akan menjadi produk andalan dari Kawasan Ekonomi khusus ini.

 

Agenda

04 Januari - 04 Februari 2017

Banding Akreditasi Prodi MSP

Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan akan melaksanakan Banding terkait dengan hasil Akreditasi dari BAN-PT.

16 - 18 September 2016

VISITASI AKREDITASI PROGRAM STUDI TEKNOLOGI HASIL PERIKANAN

Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan UNG akan melakukan Akreditasi Program Studi. Adapun Program Studi yang akan di Akreditasi yakni Program Studi Teknologi Hasil Perikanan. Pelaksanaan Akreditasi pada tanggal 16- 18 September 2016.

05 September - 07 Agustus 2016

VISITASI AKREDITASI PROGRAM STUDI MANAJEMEN SUMBERDAYA PERAIRAN

Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan UNG dalam waktu dekat akan melakukan Akreditasi Program Studi. Adapun Program Studi yang akan di Akreditasi yakni Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan. Pelaksanaan Akreditasi pada tanggal 05 - 07 September 2016.

10 - 13 Maret 2016

Pengabdian Pada Masyarakat FPIK UNG

Pengabdian Pada Masyarakat Oleh Civitas FPIK UNG akan dilaksanakan di Kabupaten Buol-Sulawesi Tengah. Pengabdian ini sebagai bentuk upaya penjajakan kerja sama dengan antara FPIK UNG dengan Pemerintah Kabupaten Buol Sulawesi Tengah